KORPS TARUNA AMI BITUNG

KORPS TARUNA AMI BITUNG
Logo Korps Taruna

24 Januari 2009

Kata Pengantar

Pendidikan merupakan kunci kemajuan bangsa, karena di Era Globalisasi ini dituntut perubahan perkembangan di segala bidang kehidupan yang saling berkaitan. Penyesuaian dan pertimbangan terhadap cepatnya perubahan yang terjadi, menuntut manusia harus lebih mamapu berpikir analitis, kritis, mampu berkomunikasi serta berorientasi ke masa depan, juga dapat mengambil keputusan yang tepat bagi perkembangan masyarakat, perkembangan ilmu pengetahuan, dan Teknologi.
Penerbitan company profile ini dimaksudkan untuk member informasi tentang peran dan keberadaan AMI Bitung, lembaga pendidikan maritime yang menerima mahasiswa baru setiap tahunnya. Kami menghimbau kepada masyarakat, lembaga-lembaga kemaritiman, serta pemerintah khususnya pemerintah daerah untuk turut berpartisipasi dalam pembinaan AMI Bitung.
Ucapan terima kasih serta penghargaan yang tinggi disampaikan kepada semua pihak yang telah bekerja sama dengan kami, juga atas kepercayaan yang diberikan selama ini kepada AMI Bitung.

4 komentar:

  1. saya fero angk. 97 jurusan tatalaksana,mohon informasi ttg ami bitungnya d update...biar bgmn kami jg ttp menjadi bagian dari kampus ami..., dan data2 alumni bisa di buatkan satu post tersendiri..
    wassalam
    fero pamone

    BalasHapus
  2. bagi yang perlu contoh-contoh arikel penelitian, jurnal dll. dapat mengunungi situs kami


    repository unand

    BalasHapus
  3. ada baiknya kita berkunjung kapan2... yakin kampus biru masih indah menantimu

    BalasHapus